Pilihan
Promosi Potensi Desa hingga Advokasi Hukum, APDESI Inhu Gandeng JMSI
Melawan Rasa Malas, Untuk Menggapai Kebahagiaan
Memperingati Bulan Bahasa 2024
MGMP Bahasa Indonesia se-Inhu Gelar Festival Bahtera

PELITARIAU, Inhu – Peringatan bulan bahasa 2024 di Kabupaten Indragiri hulu (Inhu)-Riau, disambut dengan kegiatan Festival Bahtera (Festival Tradisi dalam Sastra) dengan dilakukannya Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) Bahasa Indonesia SMA se-Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu)-Riau Sabtu (12/10/2024) di .
Dalam festival bahtera yang digelar di SMAN 1 Rengat tersebut, dari SMAN 1 Rengat Barat mempersembahkan puisi berjudul "Sengkon Karta" karya Feri Sandi Huizhe yang dibacakan dengan penuh penghayatan oleh Gana Dwi Baskara dan Deca Desica Putri.
Penampilan yang memukau juga datang dari SMAN 1 Batang Cenaku dengan tarian tradisional "Bela Dewa" serta penampilan pantomim terlihat sempurna datang dari SMAN 2 Rengat Barat yang menghibur peserta dalam perayaan bulan bahan tersebut.
Anggota MGMP yang juga guru Bahasa Indonesia dari SMAN 1 Rengat Barat, Dra Rosnida menjelaskan, festival bahtera menampilkan beragam kegiatan seni dan budaya yang sarat dengan nilai tradisi, antara lain lagu-lagu melayu, pembacaan puisi, surat kapal, randai, pantomim, dan monolog.
"Melalui festival bahtera ini, diharapkan kecintaan para siswa terhadap Bahasa Indonesia semakin tumbuh dan mengakar," ujar Rosnida.
Kegiatan serupa juga diharapkan dapat terus dilaksanakan setiap tahun, dimana festival bahtera menjadi wadah untuk melestarikan budaya dan bahasa. "Semangat untuk untuk MGMP Bahasa Indonesia se-Kabupaten Inhu. **Prc01
Melihat Lebih Dekat Objek Wisata Danau Kembar di Kelesa Inhu
PELITARIAU, Inhu - Desa Kelesa merupakan desa yang menonjolkan wisata alamnya. W.
Dikukuhkan Sebagai Tengku Tameng Adat Rengat Barat, Zulfi Hendra Berkomitmen Jaga Kelestarian Adat dan Persatuan
PELITARIAU, Inhu - Julfi Hendra secara resmi dikukuhkan sebagai Tengku Tameng Ad.
Piala "3 Putri Keramat Dubalang Hitam" Sahabat Dodi Nefeldi SPBU Diarak Ribuan Masyarakat Inhu
PELITARIAU, Inhu – Suasana meriah dan penuh semangat terpancar di Kabupaten In.
Dodi Nefeldi SPBU Support Jalur 3 Putri Keramat Dubalang Hitam Asal Tambak Inhu
PELITARIAU, Kuansing - Anggota DPRD Riau terpilih Dodi Nefeldi SPBU, menjadi sor.
Bupati Rezita Buka Turnamen Voli, Desa Serumpun Jaya Meriahkan HUT RI ke 79
PELITARIAU, Inhu - Kegiatan perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) RI ke-79 tahun 2024 .
Mahasiswa Fakultas Farmasi UMRI Gelar Sosialisasi Bahaya Narkoba
PELITARIAU, Pekanbaru - Sosialisasi dengan tema "Tanggap Mencegah Narkoba Sejak .