Sempena Peringatan HUT RI ke 71,Kantor PADN Meranti Gelar Lomba Memasak

Senin, 15 Agustus 2016

Kepala Kantor Perpustakaan Arsif Dan Dukumentasi Negara Syamsuddin SH.HM Didampingi Istrinya Nyonya Misjah Syam foto bersama para Pegawai Kantor Perpustakaan minggu 14-8 2016

PELITARIAU, Meranti-Sempena Memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia Ke 71 tahun,Kantor Perpustakaan Arsif dan Dukumentasi Negara Kabupaten kepulauan Meranti menggelar lomba memasak dan lomba domino yang diikuti oleh seluruh Keluarga besar Kantor Perpustakaan Arsif dan Dukumentasi Nengara.

 

“Lomba mamasak yang di selenggarakan oleh kantor perpustakaan tersebut, dikuti sebanyak 4 kelompok yang terdiri dari Pegawai Negri, Honorer serta istri dari pada pegawai kator perpustakaan tersebut. sedangkan untuk lomba domino di ikuti sebanyak 32 pasang peserta, yang terdiri dari PNS dan Honorer yang bertugas di kantor tersebut.

 

Kepala Kantor perpustakaan Arsif dan Dokumentasi Negara Kabupaten Kepulauan Meranti, Syamsudin, SH .MH,saat dalam sambutannya mengatakan, lomba memasak dan lomba main domino tersebut diselengaran dalam rangka memperingati HUT RI ke 71 dan sekaligus untuk meningkatkan dan mempererat hubungan silaturrahim antar sesama keluarga besar di Kantor perpustakaan ini.

 

Melalui kegiatan ini bisa mempererat hubungan antara sesama pegawai dan keluarga pegawai di Kantor ini, karena kegiatan lomba masak ini juga diikuti oleh ibu pegawai yang suami berkerja sebagai pegwai di kantor perpusataakan ini, begitu juga dengan lomba domino yang diikuti oleh para suami ibu-ibu pegawai di kantor ini”.ungkapnya syamsudin.

 

Lebih lanjut Syamsudin menyebutkan,hubungan silaturahmi ini perlu terus dipupuk dan ditingkat,sehingga bisa menjalin hubungan harmonis antara kepala kantor dengan seluruh pegawai yang ada dengan begitu para pegawai bisa bekerja dengan rasa nyaman, jika hati mereka senang nyaman tentunya mereka juga bisa lebih pokus,selain itu dalam agama juga menganjurkan agar umatnya sentiansa untuk meningkatkan silaturrahmi,karena silaturrahmi itu merupakan bagian dari Ibadah”jelasnya,Pria bertubuh kekar itu.

 

Dari pantauan Awak media,kegiatan memasak tersebut juga disaksikan langsung oleh Kepala kantor perpustakaan Arsif dan Dokumentasi Negara kabupaten kepulauan meranti ,Syamsudin SH,MH, Beserta ibu, Nyonya Misjah Syam, dalam lomba memasak tersebut juara 1 dimenangi oleh Kelompok B, juara II dimemangi oleh Kelompok C, sedangkan Juara III dan harapan I di menangi oleh Kelompok A dan kelompok D. Sedangkan lomba domino masih berlangsung di perkirakan sampai berita ini dilansir lomba domino belum di ketahui siapa yang akan jadi pemenangnya.***ek